TMMD ke-111 Bitung, Lurah Kumersot Sebut Warga Akan Ikut Berpartisipasi

indoBRITA, Bitung- Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-111 tahun 2021 yang merintis jalan di Perkebunan Pola Kelurahan Kumersot Kecamatan Ranowulu bakal melibatkan masyarakat.

Lurah Kumersot Steven Moningka yang dikonfirmasi, Jumat (4/6/2021) mengatakan, warga Kumersot nantinya akan ikut berpartisipasi dikoordinir oleh masing-masing Ketua RT mereka.

Bacaan Lainnya
Baca juga:  Dukung Program Pemerintah, Jajaran Kodim 1312/Talaud Terlibat Langsung Dalam Percepatan Penurunan Stunting

“Warga nantinya akan ikut bekerja bakti bersama TNI/Polri di lokasi TMMD per Lingkungan dikoordinir oleh Ketua RT,” jelas Moningka.(yet)

Yuk! baca artikel menarik lainnya dari INDO BRITA di GOOGLE NEWS

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *