Bupati Franky Donny Wongkar, SH dan Wakil Bupati Brigjen TNI (Purn) Theodorus Kawatu, SIP Hadiri Rapat Paripurna DPRD Dalam Rangka Pidato Sambutan Masa Jabatan 2025-2030

indoBRITA, Amurang – Bupati Franky Donny Wongkar, SH dan Wakil Bupati Brigjen TNI (Purn) Theodorus Kawatu SIP, Rabu (5/3/2025) menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Minahasa Selatan. Kehadiran bupati dan wakil bupati pilihan rakyat dalam rangka Penyampaian Pidato dan Sumbutan Bupati Minahasa Selatan Masa Jabatan 2025-2030, bertempat di Ruang Rapat Kantor DPRD Kabupaten Minahasa Selatan.

Rapat Paripurna dipimpin Ketua DPRD Kabupaten Minahasa Selatan Stefanus D. N. Lumowa, SE didampingi Wakil Ketua Ezekiel Paruntu Stuart, SH., dan Paulman Stevanus Runtuwene, SE.

Hadir dalam kegiatan diatas Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Utara Eldo Wongkar, SH, Sekretaris Daerah Kabupaten Minahasa Selatan Glady Kawatu, SH., M.Si, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Minahasa Selatan yaitu: Kapolres Minahasa Selatan AKBP David Candra Babega, SIK., MH., Kajari Minahasa Selatan La Ode Muhammad Nusrim, SH., MH., Ketua Pengadilan Negeri Amurang Junita Beatrix Ma’i, SH., MH., Dandim 1302 Minahasa yang diwakili oleh Danramil 1302-15/Tenga Letda Oral Piet Tatambihe; Ketua Pengadilan Agama Amurang Masyrifah Abasi, S.Ag.

Baca juga:  E2L-HJP Warisi Nomor Kemenangan Prabowo, Relawan Mercy One Jemput Dukungan Luar Biasa Masyarakat Sulut

Pimpinan Partai Politik, para Anggota DPRD Kabupaten Minahasa Selatan; Ketua TP-PKK Kabupaten Minahasa Selatan Ny Elsje Rosje Sumual yang juga adalah Anggota DPRD Kabupaten Minahasa Selatan bersama Keluarga besar Wongkar-Sumual, Dr. Rine Kawatu-Kaunang, SP., MBA. bersama Keluarga besar Kawatu-Kaunang.

Para Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama pada Pemerintah Kabupaten Minahasa, Ketua KPU Kabupaten Minahasa Selatan Tomy Moga, S.Pi., M.Si., bersama Jajaran, Ketua Bawaslu Kabupaten Minahasa Selatan Eva Keintjem, S.Pd., MAP., Pimpinan Instansi Vertikal : Direktur Politeknik Pelayaran Sulawesi Utara Kapten Dedtri Anwar, SE., MM.; Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Minahasa Selatan Archilaus J. J. Egeten S.PAK., M.Si.; Kepala Lembaga Permasyarakatan Kelas III Amurang Bapak Fentje Mamirahi, S.Pd.; Kepala Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas II Amurang Mohammad Qowi, SE., MAP.; Koordinator Pos SAR Amurang Steven Lumowa, SIP., Dansecaba Rindam XIII Merdeka yang diwakili Wadansecaba Mayor. Inf. Efendi Sinaga; Ketua Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Minahasa Selatan, para Kepala Bagian Setda, Camat, Lurah dan Hukum Tua pada Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan, Pimpinan Perusahaan dan Perbankan, Toko Agama dan Tokoh Masyarakat.

Baca juga:  Polres Minsel Dukung Ketahanan Pangan, Gelar Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar

(*/ape)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari INDO BRITA di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP

Pos terkait